Kamis, 14 Oktober 2010

Mengarang bebas yuuk..

0 komentar
Asssalamualaiku Wr. Wb.

Perkembangan teknologi informasi demikian pesat baik itu perangkat keras, perangkat lunak maupun sember daya manusianya. Aktifitas apapun sudah dilakukan secara mobile. Apalagi dunia internet selama sepuluh tahun terakhir ini mengalami pertumbuhan luar biasa. Internet adalah suatu jaringan komputer global yang terbentuk dari jaringan-jaringan komputer lokal dan regional, sehingga memungkinkan komunikasi data antar komputer-komputer yang terhubung ke jaringan tersebut..

                Dimasa sekarang ini setiap instansi perlu meningkatkan kinerjanya agar dapat bersaing paling tidak dapat bertahan. Erat kaitannya dengan peningkatan kinerja dibutuhkan pengolahan sisitem informasi yang handal serta kemanan data menjadi suatu hal yang penting

                Maksud dan tujuan kata pendahuluan diatas adalah saya ingin membuat prangkat yang nantinya akan memudahkan orang berinteraksi, terlebih untuk kepentingan bisnis, perangkat tersebut saya namakan si kancil, kenapa saya berikan naman si kancil, karena kancil itu hewan yang cerdas, cepat dan cerdik. Perangkat ini adalah sebuah alat yang nantinya berfungsi mengirim dan menerima data kebutuhan dari para pengguna alat ini, keamanan dari alat ini sangatlah terjamin. Hanya dengan mencolok ke komputer saja pengguna sudah dapat menggunakannnya
  • 125x125 Ads3
    • Sugeng rawuh kagem panjenengan sedoyo, maturnuwun sampun mirsani blogg kulo. yooo selamat membaca..! Semoga dapat bermanfaat untuk semua pembaca. nuwuun.. Assalamualaikum..
     

    Copyright 2008 All Rights Reserved | Revolution church Blogger Template by techknowl | Original Wordpress theme byBrian Gardner